Postingan

Menampilkan postingan dari 2014

Tips Atasi Rambut Kering Agar Senantiasa Halus dan Lembut

Gambar
Bagi Anda yang lebih memilih perawatan alami, Anda bisa memakai masker mayonaise buatan sendiri. Memang terdengar aneh tetapi bahan makanan ini terbuat dari telur, minyak zaitun, lemon dan semua bahan alami yang dibutuhkan untuk memberi nutrisi pada rambut. Tidak percaya? Ayo coba buktikan sendiri Ladies. Membuatnya tidak sulit, Anda bisa menggunakan bahan-bahan yang mudah ini! Bahan : 3 sdm mayonaise plain/tanpa rasa 1 buah pisang, lumatkan sampai halus berbentuk pasta Cara Aplikasi : 1.      Campur semua bahan hingga rata berbentuk pasta. 2.      Oleskan masker pada rambut yang kering. Oleskan hanya pada bagian helai rambut, jangan mengenai kulit kepala. 3.      Diamkan selama 20 menit. Anda bisa membungkus masker dengan handuk hangat. 4.      Bilas masker dan cuci rambut seperti biasa. Akan lebih baik jika rambut dikeringkan dengan cara alami. Tidak sulit bukan membuat masker rambut yang satu ini? Anda bisa melakukannya dua atau sekali dalam seminggu. Selama

Manfaat Garam Untuk Kulit, Rambut, Gigi dan Kuku Cantik

Gambar
Tubuh manusia mengandung konsentrasi mineral dan nutrisi yang sama seperti air laut. Sehingga tidak mengherankan jika garam laut bisa dijadikan bahan alami untuk menyeimbangkan, melindungi, dan memulihkan tubuh. Ingin kulit, rambut, kuku hingga gigi yang cantik? Yuk coba resep cantik berbahan garam laut berikut, Moms ! Masker balancing Baik garam dan madu memiliki sifat anti-inflamasi untuk menenangkan kulit, mengobati jerawat dan iritasi, menyeimbangkan produksi minyak dan mempertahankan hidrasi dalam lapisan kulit. Campur 2 sendok teh garam laut halus dengan 4 sendok teh madu. Oleskan secara merata pada wajah. Hindari area mata. Diamkan selama 10 sampai 15 menit. Sebelum membilas, rendam handuk dalam air hangat dan peras sedikit. Kompreskan handuk hangat ke wajah selama 30 detik. Setelah itu angkat handuk dan gunakan jemari untuk memijat dengan gerakan memutar untuk membersihkan masker dengan air hangat. Oleskan pelembap wajah setelahnya. Rejuvenating scrub Garam